TANDUK RUSA ( Platycerium )


Paku tanduk rusa adalah sekelompok tumbuhan paku epifit yang semuanya tergabung dalam marga Platycerium'. Tumbuhan ini memiliki penampilan yang khas karena memiliki dua tipe ental dengan fungsi dan bentuk yang jelas berbeda, dengan salah satu tipe entalnya bercabang-cabang berbentuk seperti tanduk rusa. 
Nama ilmiahPlatycerium
KingdomPlantae
DivisiPteridophyta

Komentar

Postingan populer dari blog ini

SAWI HIJAU ( Brassica chinensis var. parachinensis )

SUJI (Dracaena reflexa var. angustifolia)

BAMBU KUNING ( Bambusa vulgaris var. striata)