KUMIS KUCING ( Orthosiphon stamineus )





Nama ilmiah             Orthosiphon stamineus
Kerajaan                   Plantae
Keluarga                   Lamiaceae
Ordo                           Lamiales

Orthosiphon aristatus atau dikenal dengan nama kumis kucing termasuk tanaman dari famili Lamiaceae/Labiatae. Tanaman ini merupakan salah satu tanaman obat asli Indonesia yang mempunyai manfaat dan kegunaan yang cukup banyak dalam menanggulangi berbagai penyakit.

Khasiat Kumis Kucing Obati Ginjal Hingga Asam Urat, BANGKAPOS.COM - Kumis kucing (Orthosiphon aristatus )
·         Kegunaan dan penggunaannya.
·         Nyeri buang air seni.

·         Cara I: Seduh sejumput daun kumis kucing yang dikeringkan dan minum seperti teh, boleh diberi gula aren.



Komentar

Postingan populer dari blog ini

SAWI HIJAU ( Brassica chinensis var. parachinensis )

SUJI (Dracaena reflexa var. angustifolia)

BAMBU KUNING ( Bambusa vulgaris var. striata)